Monday 13 February 2012

Kontrak dan Silabus Perkuliahan Ilmu Sosial dan Budaya Dasar S1 Tingkat 1 Semester 2 T.A. 2011/2012


KONTRAK PERKULIAHAN

MATA KULIAH
:
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR
KODE/BOBOT SKS
:
-/2 SKS (2 TEORI)
FAKULTAS/JURUSAN
:
S1 KEPERAWATAN
SEMESTER
:
II (DUA)
FASILITATOR
:
Dra. LILIEK SOETJIATIE, M. Si. (LS) (08155011186)


Ns. SETIADI, M. Kep. (STD) (081231508705)


MEIANA HARFIKA, SKM (MH) (085330747481)


Ns. NISHA DHARMAYANTI RINARTO, S. Kep. (NDR)
WAKTU
:
KAMIS (S1/1B)


JUMAT (S1/1A)
DOSEN PENANGGUNG JAWAB MATA AJAR (PJMA)
:
Ns. NISHA DHARMAYANTI RINARTO, S. Kep. (085733961610/nersnishawithlove@yahoo.com/gmail.com)



1.        Deskripsi Mata Ajar
Mata ajar ini menggambarkan sosial budaya dan pengaruhnya terhadap gaya hidup dan status kesehatan. Mata ajar ini membahas tentang disiplin sosial budaya, politik, ekonomi yang berkaitan dengan kesehatan, sistem pelayanan kesehatan dan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang kesehatan yang sesuai dengan berbagai sosial budaya untuk mempromosikan kesehatan yang akan digunakan dalam pengelolaan keperawatan.

2.        Tujuan Mata Kuliah
2.1  Tujuan Instruksional Umum
Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa mampu :
a.      Memahami disiplin ilmu sosial budaya dasar terutama ilmu sosiologi, antropologi dan ilmu sosial lain seperti politik dan ekonomi
b.      Memahami konsep dasar tentang masyarakat dan kebudayaan
c.       Memahami konsep dasar kelompok sosial, organisasi serta institusi sosial
2.2  Tujuan Instruksional Khusus
Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa mampu :
a.      Memahami konsep dasar ilmu sosiologi
b.      Memahami konsep dasar ilmu antropologi
c.       Memahami konsep dasar ilmu politik
d.      Memahami konsep dasar ilmu ekonomi
e.      Memahami konsep manusia dan kepribadian
f.        Memahami konsep proses sosial dan interaksi sosial
g.      Memahami konsep kebudayaan dan masyarakat
h.      Memahami konsep lapisan masyarakat (stratifikasi sosial)
i.        Memahami konsep perubahan sosial dan kebudayaan
j.        Memahami konsep dinamik masyarakat dan kebudayaan
k.       Memahami ragam masyarakat dan kebudayaan
l.        Memahami konsep etnografi
m.    Memahami konsep kekuasaan, wewenang, dan kepemimpinan
n.      Memahami konsep kelompok sosial dan kehidupan masyarakat
o.      Memahami konsep lembaga kemasyarakatan
p.      Memahami pengaruh sosial budaya dan ekonomi terhadap perilaku kesehatan
q.      Memahami nilai sosial budaya dan politik serta implikasinya di bidang keperawatan
r.       Memahami nilai keilmuan yang mempengaruhi kesehatan dan keperawatan

3.        Strategi Pembelajaran
Model pembelajaran pada mata ajar ilmu sosial dan budaya dasar ini menggunakan model Student Center Learning. Metode yang digunakan adalah perpaduan antara Small Group Discussion dan Discovery Learning, yaitu mahasiswa diwajibkan untuk menggali teori dan informasi sesuai dengan materi yang ada pada silabus. Metode Mini Lecture digunakan oleh fasilitator untuk pemantapan teori dan informasi yang telah diperoleh mahasiswa sebelumnya.

4.        Penugasan
a.         Mahasiswa diberi tugas sesuai dengan pokok bahasan mata kuliah
b.         Tugas berupa tugas individu dan tugas kelompok sesuai dengan topik yang telah ditentukan
c.         Tugas individu berupa resume prelearning dan postlearning. dikumpulkan langsung pada Dosen PJMA.
d.         Tugas kelompok berupa makalah dan softcopy.

5.        Kriteria Penilaian
Penilaian akan dilakukan oleh fasilitator dengan menggunakan kriteria sebagai berikut :
No.
Nilai Absolut
Nilai Mutu
Nilai Lambang
1
75
A
4.0
2
70 - 74.9
AB
3.5
3
65 – 69.9
B
3.0
4
60 – 64.9
BC
2.5
5
55 – 59.9
C
2.0
6
40 – 54.9
D
1.0
7
< 40
E
0.0
Dalam menentukan nilai akhir digunakan pembobotan sebagai berikut :
a.         UTS                            : 30 %
b.         UAS                           : 30 %
c.         Tugas Individu           : 20 %
d.         Tugas Kelompok       : 20 %

6.        Kegiatan Perkuliahan
PTM
Waktu
Pokok Bahasan
Metode
Fasilitator
S1/1B
S1/SA
PENJELASAN SILABUS OLEH PJMA
1
Kamis, 15/03/12
15.30-17.30
Jumat, 16/03/12
15.30-17.30
Konsep dasar ilmu sosiologi
Konsep dasar imu antropologi
SGD, DL, ML
LS
2
Kamis, 22/03/12
15.30-17.30
Jumat, 23/03/12
15.30-17.30
Konsep dasar ilmu politik
Konsep dasar ilmu ekonomi
SGD, DL, ML
LS
3
Kamis, 29/03/12
15.30-17.30
Jumat, 30/03/12
15.30-17.30
Manusia dan kepribadian
Proses sosial dan interaksi sosial
SGD, DL, ML
LS
4
Kamis, 05/04/12
15.30-17.30
Jumat, 06/04/12
15.30-17.30
Kebudayaan dan masyarakat
Lapisan masyarakat (stratifikasi sosial)
SGD, DL, ML
LS
5
Kamis, 12/04/12
15.30-17.30
Jumat, 13/04/12
15.30-17.30
Perubahan sosial dan kebudayaan
SGD, DL, ML
LS
6
Kamis, 19/04/12
15.30-17.30
Jumat, 20/04/12
15.30-17.30
Dinamik masyarakat dan kebudayaan
SGD, DL, ML
LS
7
Kamis, 26/04/12
15.30-17.30
Jumat, 27/04/12
15.30-17.30
Ragam masyarakat dan kebudayaan
SGD, DL, ML
LS
UJIAN TENGAH SEMESTER
30 April – 11 Mei 2012
8
Kamis, 17/05/12
08.00-10.00
Jumat, 18/05/12
08.00-10.00
Etnografi
SGD, DL, ML
MH
9
Kamis, 24/05/12
08.00-10.00
Jumat, 25/05/12
08.00-10.00
Kekuasaan, wewenang, dan kepemimpinan
SGD, DL, ML
STD
10
Kamis, 31/05/12
08.00-10.00
Jumat, 01/06/12
08.00-10.00
Kelompok sosial dan kehidupan masyarakat
SGD, DL, ML
MH
11
Kamis, 07/06/12
08.00-10.00
Jumat, 08/06/12
08.00-10.00
Lembaga kemasyarakatan
SGD, DL, ML
MH
12
Kamis, 14/06/12
08.00-10.00
Jumat, 15/06/12
08.00-10.00
Pengaruh sosial budaya dan ekonomi terhadap perilaku kesehatan
SGD, DL, ML
MH
13
Kamis, 21/06/12
08.00-10.00
Jumat, 22/06/12
08.00-10.00
Nilai sosial budaya dan politik serta implikasinya di bidang keperawatan
SGD, DL, ML
NDR
14
Kamis, 28/06/12
08.00-10.00
Jumat, 29/06/12
08.00-10.00
Nilai keilmuan yang mempengaruhi kesehatan dan keperawatan
SGD, DL, ML
NDR
MINGGU TENANG
2 – 6 JULI 2012
UJIAN AKHIR SEMESTER
9 – 20 JULI 2012

7.        Sumber Pustaka
a.    Budiharjo., Miriam., Prof. (2004). Dasar-dasar Ilmu Politik. Jakarta : Gramedia Pustaka Utama
b.    Iswara., F., SH., LLM. (1992). Pengantar Ilmu Politik. Bandung : Bina Cipta
c.     Koentjaraningrat. (1986). Pengantar Antropologi Sosial dan Budaya. Jakarta : Karunika Universitas Terbuka
d.    Robert MZ Lawang. (1994). Sistem Sosial Indonesia. Jakarta : Karunika Universitas Terbuka
e.    Soleman B., Taneko. (1986). Konsep Sistem Sosial dan di Indonesia. Jakarta : Fajar Agung.
f.      Soekanto, Soerjono. (2006). Sosiologi : Suatu Pengantar. __________ : Rajawali Pres




Mengetahui
Kepala Program Studi
S1 Keperawatan





Ns. SETIADI, M. Kep.
03.001

Surabaya, 1 Februari 2012

Dosen Penanggung Jawab
Mata Ajar





Ns. NISHA DHARMAYANTI. R., S. Kep.



SILABUS MATA KULIAH

MATA KULIAH
:
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR
KODE/BOBOT SKS
:
-/2 SKS (2 TEORI)
FAKULTAS/JURUSAN
:
S1 KEPERAWATAN
SEMESTER
:
II (DUA)
STANDAR KOMPETENSI
:
Mampu berpikir sistematis, komprehensif dan kritis dalam mengaplikasikan konsep ilmu sosial budaya dan pengaruhnya terhadap gaya hidup dan status kesehatan
FASILITATOR
:
Dra. LILIEK SOETJIATIE, M. Si. (LS) (08155011186)


Ns. SETIADI, M. Kep. (STD) (081231508705)


MEIANA HARFIKA, SKM (MH) (085330747481)


Ns. NISHA DHARMAYANTI RINARTO, S. Kep. (NDR)
WAKTU
:
KAMIS (S1/1B)


JUMAT (S1/1A)
DOSEN PENANGGUNG JAWAB MATA AJAR (PJMA)
:
Ns. NISHA DHARMAYANTI RINARTO, S. Kep. (085733961610/nersnishawithlove@yahoo.com/gmail.com)



PTM
KOMPETENSI DASAR
BAHAN KAJIAN
SUB BAHAN KAJIAN
METODE PERKULIAHAN
INDIKATOR
BOBOT
ASSESMENT
FASILITATOR
PENJELASAN SILABUS OLEH PJMA
1
Memahami disiplin ilmu sosial budaya dasar terutama ilmu sosiologi, antropologi dan ilmu sosial lain seperti politik dan ekonomi
Dasar-dasar ilmu sosial dan antropologi
1.    Konsep dasar ilmu sosiologi
2.    Konsep dasar ilmu antropologi
Small Group Discussion, Discovery Learning, dan Mini Lecturer
Kemampuan dalam menyusun paper ilmiah dan mempresentasikan paper serta mendiskusikan di kelas.
Segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan.
Penguasaan isi paper
Kemampuan penyajian
Kemampuan berdiskusi
Antusiasme
Interaktif
Kemampuan dalam menyusun resume hasil pembelajaran : Sistematika penulisan, segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan, ketepatan waktu pengumpulan tugas.
6.36 %
Multiple Choice Questions (MCQs)
LS
2


3.    Konsep dasar ilmu politik
4.    Konsep dasar ilmu ekonomi
Small Group Discussion, Discovery Learning dan Mini Lecturer
Kemampuan dalam menyusun paper ilmiah dan mempresentasikan paper serta mendiskusikan di kelas.
Segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan.
Penguasaan isi paper
Kemampuan penyajian
Kemampuan berdiskusi
Antusiasme
Interaktif
Kemampuan dalam menyusun resume hasil pembelajaran : Sistematika penulisan, segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan, ketepatan waktu pengumpulan tugas.
6.36 %
Multiple Choice Questions (MCQs)
LS
3
Memahami konsep dasar tentang masyarakat dan kebudayaan
Konsep dasar sosial dan budaya masyarakat
1.    Manusia dan kepribadian
a.    Evolusi manusia
b.    Ragam manusia
c.     Definisi kepribadian
d.    Unsur-unsur kepribadian
e.    Materi dari unsur-unsur kepribadian
f.     Ragam kepribadian
2.    Proses sosial dan interaksi sosial
a.    Interaksi sosial sebagai faktor utama dalam kehidupan sosial
b.    Syarat-syarat terjadinya interaksi sosial
c.     Bentuk-bentuk interaksi sosial : Asosiatif dan Disosiatif
Small Group Discussion, Discovery Learning dan Mini Lecturer
Kemampuan dalam menyusun paper ilmiah dan mempresentasikan paper serta mendiskusikan di kelas.
Segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan.
Penguasaan isi paper
Kemampuan penyajian
Kemampuan berdiskusi
Antusiasme
Interaktif
Kemampuan dalam menyusun resume hasil pembelajaran : Sistematika penulisan, segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan, ketepatan waktu pengumpulan tugas.
6.36 %
Multiple Choice Questions (MCQs)
LS
4


3.    Kebudayaan dan masyarakat
a.    Kehidupan kolektif dan definisi masyarakat
b.    Berbagai wujud kolektif manusia
c.     Unsur-unsur masyarakat
d.    Pranata sosial
e.    Integrasi masyarakat
f.     Definisi kebudayaan
g.    Tiga wujud kebudayaan
h.    Adat istiadat
i.      Unsur-unsur kebudayaan
j.      Integrasi kebudayaan
4.    Lapisan masyarakat (stratifikasi sosial)
a.    Terjadinya lapisan masyarakat
b.    Sifat sistem lapisan masyarakat
c.     Kelas-kelas dalam masyarakat
d.    Dasar lapisan masyarakat
e.    Unsur-unsur lapisan masyarakat : Status dan Role
f.     Mobilitas sosial
g.    Perlunya sistem lapisan masyarakat
Small Group Discussion, Discovery Learning dan Mini Lecturer
Kemampuan dalam menyusun paper ilmiah dan mempresentasikan paper serta mendiskusikan di kelas.
Segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan.
Penguasaan isi paper
Kemampuan penyajian
Kemampuan berdiskusi
Antusiasme
Interaktif
Kemampuan dalam menyusun resume hasil pembelajaran : Sistematika penulisan, segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan, ketepatan waktu pengumpulan tugas.
6.36 %
Multiple Choice Questions (MCQs)
LS
5

Perubahan sosial dan budaya, komunikasi antar bangsa
1.    Perubahan sosial dan kebudayaan :
a.    Definisi dan teori perubahan sosial
b.    Hubungan antara perubahan sosial dan perubahan kebudayaan
c.     Beberapa bentuk perubahan sosial dan kebudayaan
d.    Faktor-faktor yang menyebabkan perubahan sosial dan kebudayaan
e.    Faktor-faktor yang mempengaruhi jalannya proses perubahan
f.     Proses-proses perubahan sosial dan kebudayaan
g.    Arah perubahan
h.    Modernisasi
Small Group Discussion, Discovery Learning dan Mini Lecturer
Kemampuan dalam menyusun paper ilmiah dan mempresentasikan paper serta mendiskusikan di kelas.
Segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan.
Penguasaan isi paper
Kemampuan penyajian
Kemampuan berdiskusi
Antusiasme
Interaktif
Kemampuan dalam menyusun resume hasil pembelajaran : Sistematika penulisan, segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan, ketepatan waktu pengumpulan tugas.
6.36 %
Multiple Choice Questions (MCQs)
LS
6


2.    Dinamik masyarakat dan kebudayaan
a.    Proses belajar kebudayaan sendiri
b.    Proses evolusi sosial
c.     Proses difusi
d.    Akulturasi dan asimilasi
e.    Pembaharuan dan inovasi
Small Group Discussion, Discovery Learning dan Mini Lecturer
Kemampuan dalam menyusun paper ilmiah dan mempresentasikan paper serta mendiskusikan di kelas.
Segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan.
Penguasaan isi paper
Kemampuan penyajian
Kemampuan berdiskusi
Antusiasme
Interaktif
Kemampuan dalam menyusun resume hasil pembelajaran : Sistematika penulisan, segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan, ketepatan waktu pengumpulan tugas.
6.36 %
Multiple Choice Questions (MCQs)
LS
7


3.    Ragam masyarakat dan kebudayaan
a.    Konsep suku bangsa
b.    Konsep daerah kebudayaan
c.     Daerah - daerah kebudayaan di Amerika Utara dan Latin
d.    Daerah - daerah kebudayaan di Afrika
e.    Daerah – daerah kebudayaan di Asia
f.     Suku-suku bangsa di Indonesia
g.    Ras, bahasa, dan kebudayaan
Small Group Discussion, Discovery Learning dan Mini Lecturer
Kemampuan dalam menyusun paper ilmiah dan mempresentasikan paper serta mendiskusikan di kelas.
Segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan.
Penguasaan isi paper
Kemampuan penyajian
Kemampuan berdiskusi
Antusiasme
Interaktif
Kemampuan dalam menyusun resume hasil pembelajaran : Sistematika penulisan, segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan, ketepatan waktu pengumpulan tugas.
6.36 %
Multiple Choice Questions (MCQs)
LS
UJIAN TENGAH SEMESTER 30 %
8


4.    Etnografi
a.    Kesatuan sosial dalam etnografi
b.    Kerangka etnografi
c.     Lokasi, lingkungan alam dan demografi
d.    Asal mula dan sejarah suku bangsa
e.    Bahasa
f.     Sistem teknologi
g.    Sistem mata pencaharian
h.    Organisasi sosial
i.      Sistem pengetahuan
j.      Sistem religi
k.    Kesenian
Small Group Discussion, Discovery Learning dan Mini Lecturer
Kemampuan dalam menyusun paper ilmiah dan mempresentasikan paper serta mendiskusikan di kelas.
Segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan.
Penguasaan isi paper
Kemampuan penyajian
Kemampuan berdiskusi
Antusiasme
Interaktif
Kemampuan dalam menyusun resume hasil pembelajaran : Sistematika penulisan, segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan, ketepatan waktu pengumpulan tugas.
6.36 %
Multiple Choice Questions (MCQs)
MH
9
Memahami konsep dasar kelompok sosial, organisasi serta institusi sosial lain
Kelompok, organisasi, institusi sosial
1.    Kekuasaan, wewenang, dan kepemimpinan
a.    Hakikat kekuasaan dan sumbernya
b.    Unsur-unsur saluran kekuasaan dan dimensinya
c.     Cara-cara mempertahankan kekuasaan
d.    Beberapa bentuk lapisan kekuasaan
e.    Wewenang : Kharismatis, tradisional, dan legal; resmi dan tidak resmi; pribadi dan teritorial; terbatas dan menyeluruh
f.     Kepemimpinan : perkembangan kepemimpinan dan sifat-sifat seorang pemimpin; kepemimpinan menurut ajaran tradisional; sandaran-sandaran kepemimpinan dan kepemimpinan yang dianggap efektif
Small Group Discussion, Discovery Learning dan Mini Lecturer
Kemampuan dalam menyusun paper ilmiah dan mempresentasikan paper serta mendiskusikan di kelas.
Segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan.
Penguasaan isi paper
Kemampuan penyajian
Kemampuan berdiskusi
Antusiasme
Interaktif
Kemampuan dalam menyusun resume hasil pembelajaran : Sistematika penulisan, segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan, ketepatan waktu pengumpulan tugas.
6.36 %
Multiple Choice Questions (MCQs)
STD
10


2.    Kelompok sosial dan kehidupan masyarakat
a.    Tipe-tipe kelompok sosial
b.    Kelompok-kelompok sosial yang tidak teratur
c.     Masyarakat pedesaan dan masyarakat perkotaan
d.    Kelompok-kelompok kecil
e.    Dinamika kelompok sosial
Small Group Discussion, Discovery Learning dan Mini Lecturer
Kemampuan dalam menyusun paper ilmiah dan mempresentasikan paper serta mendiskusikan di kelas.
Segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan.
Penguasaan isi paper
Kemampuan penyajian
Kemampuan berdiskusi
Antusiasme
Interaktif
Kemampuan dalam menyusun resume hasil pembelajaran : Sistematika penulisan, segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan, ketepatan waktu pengumpulan tugas.
6.36 %
Multiple Choice Questions (MCQs)
MH
11


3.    Lembaga kemasyarakatan
a.    Proses pertumbuhan lembaga kemasyarakatan
b.    Ciri-ciri umum lembaga kemasyarakatan
c.     Tipe-tipe lembaga kemasyarakatan
d.    Cara-cara mempelajari lembaga kemasyarakatan
e.    Conformity dan deviation
Small Group Discussion, Discovery Learning dan Mini Lecturer
Kemampuan dalam menyusun paper ilmiah dan mempresentasikan paper serta mendiskusikan di kelas.
Segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan.
Penguasaan isi paper
Kemampuan penyajian
Kemampuan berdiskusi
Antusiasme
Interaktif
Kemampuan dalam menyusun resume hasil pembelajaran : Sistematika penulisan, segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan, ketepatan waktu pengumpulan tugas.
6.36 %
Multiple Choice Questions (MCQs)
MH
12

Pengaruh sosial budaya dan ekonomi terhadap perilaku kesehatan
1.    Konsep dasar perilaku kesehatan
a.         Batasan perilaku
b.         Perilaku kesehatan
c.          Domain perilaku
d.         Adopsi perilaku dan indikatornya
e.         Aspek sosiopsikologi perilakukesehtan
2.    Pengaruh sosial budaya terhadap perilaku kesehatan
3.    Pengaruh ekonomi terhadap perilaku kesehatan
Small Group Discussion, Discovery Learning dan Mini Lecturer
Kemampuan dalam menyusun paper ilmiah dan mempresentasikan paper serta mendiskusikan di kelas.
Segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan.
Penguasaan isi paper
Kemampuan penyajian
Kemampuan berdiskusi
Antusiasme
Interaktif
Kemampuan dalam menyusun resume hasil pembelajaran : Sistematika penulisan, segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan, ketepatan waktu pengumpulan tugas.
10 %
Essay
MH
13

Nilai sosial budaya dan politik serta implikasinya di bidang keperawatan
1.    Konsep dasar perawat :
a.         Definisi
b.         Peran
c.          Fungsi
d.         Tugas
e.         Hak
f.          Kewajiban
2.    Regulasi perundang-undangan untuk perawat
3.    Pengaruh politik terhadap regulasi perundang-undangan untuk perawat
Small Group Discussion, Discovery Learning dan Mini Lecturer
Kemampuan dalam menyusun paper ilmiah dan mempresentasikan paper serta mendiskusikan di kelas.
Segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan.
Penguasaan isi paper
Kemampuan penyajian
Kemampuan berdiskusi
Antusiasme
Interaktif
Kemampuan dalam menyusun resume hasil pembelajaran : Sistematika penulisan, segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan, ketepatan waktu pengumpulan tugas.
10 %
Essay
NDR
14

Nilai keilmuan yang mempengaruhi kesehatan dan keperawatan
Pengaruh ilmu sosial terhadap keperawatan :
a.    Ilmu sosiologi
b.    Ilmu antropologi
c.     Ilmu politik
d.    Ilmu ekonomi
Small Group Discussion, Discovery Learning dan Mini Lecturer
Kemampuan dalam menyusun paper ilmiah dan mempresentasikan paper serta mendiskusikan di kelas.
Segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan.
Penguasaan isi paper
Kemampuan penyajian
Kemampuan berdiskusi
Antusiasme
Interaktif
Kemampuan dalam menyusun resume hasil pembelajaran : Sistematika penulisan, segi ilmiah tulisan yaitu kerapian tulisan, ketepatan waktu pengumpulan tugas.
10 %
Essay
NDR
UJIAN AKHIR SEMESTER 30 %















Mengetahui
Kepala Program Studi
S1 Keperawatan





Ns. SETIADI, M. Kep.
03.001


Surabaya, 1 Februari 2012

Dosen Penanggung Jawab
Mata Ajar





Ns. NISHA DHARMAYANTI. R., S. Kep.


 

RANCANGAN TUGAS

MATA KULIAH
:
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR
SEMESTER
:
II (DUA)
JUMLAH SKS
:
2 SKS (2 TEORI)
DOSEN PJMA
:
Ns. NISHA DHARMAYANTI RINARTO, S. Kep. (085733961610/nersnishawithlove@yahoo.com/gmail.com)

PTM
Tujuan Tugas
Uraian Tugas
Metode Cara Pengerjaan
Kriteria Penilaian
Hard Skill
Soft Skill
1-14
Mahasiswa membuat resume hasil pembelajaran prelearning dan postlearning
Mahasiswa diwajibkan membuat resume prelearning materi mata kuliah sebelum kuliah dilaksanakan. Sedangkan resume postlearning dikumpulkan setelah kuliah pada materi yang bersangkutan dilaksanakan.
1.    Mahasiswa membuat resume hasil pembelajaran prelearning dan postlearning di buku tulis milik mahasiswa.
2.    Resume prelearning materi mata kuliah sebelum kuliah dilaksanakan dan dikumpulkan maksimal H-1 sebelum kuliah pada materi yang bersangkutan dilaksanakan. Sedangkan resume postlearning dikumpulkan maksimal H+1 setelah kuliah pada materi yang bersangkutan dilaksanakan.
3.    Resume dikumpulkan langsung
Kemampuan membuat resume konsep yang akan dan telah dipelajari
Disiplin
Antusias
Komunikasi tertulis
Mendengarkan
13-14
Mahasiswa secara berkelompok membuat makalah
Mahasiswa diwajibkan membuat makalah sesuai dengan topik yang akan dibahas pada minggu ke 13-14
1.    Makalah paling lambat dikumpulkan 1 minggu sebelum jadwal pertemuan langsung pada Dosen PJMA.
2.    Kelas dibagi menjadi 6 kelompok dengan 3 kelompok membahas materi yang sama.
3.    Presentasi dilaksanakan pada pertemuan ke 13 dan 14 sesuai dengan materi yang akan dibahas pada pertemuan tersebut.
4.    3 kelompok yang maju pada hari tersebut diwakili oleh masing-masing 2 orang dari tiap kelompok untuk berkolaborasi mempresentasikan materi yang telah dibahas oleh masing-masing kelompok yang bersangkutan.
5.    Bila dari hasil diskusi terdapat beberapa revisi, makalah revisian dan soft copy dikumpulkan paling lambat 1 minggu setelah presentasi.
Kemampuan menganalisis konsep terkait topic yang telah ditetapkan
Kemampuan mengembangkan materi dari sub pokok bahasan yang telah ditetapkan
Kemampuan dalam mengembangkan referensi terkait dengan pokok bahasan
Disiplin
Antusias
Komunikasi tertulis
Mendengarkan
Lengkap Komunikasi
Kerjasama
Sintesa hasil
Saling menghargai
Inisiatif
Leadership





Mengetahui
Kepala Program Studi
S1 Keperawatan





Ns. SETIADI, M. Kep.
03.001


Surabaya, 1 Februari 2012

Dosen Penanggung Jawab
Mata Ajar





Ns. NISHA DHARMAYANTI. R., S. Kep.


0 comments:

Post a Comment

 
Nurse is Caring Blogger Template by Ipietoon Blogger Template